Pemanfaatan E-Commerce untuk Penjualan Kripik Keladi UMKM Kripik Salongge


Harlinda Harlinda(1*); Ramdan Satra(2);

(1) Universitas Muslim Indonesia
(2) Universitas Muslim Indonesia
(*) Corresponding Author

  

Abstract


UMKM Kripik Salongge di Lembang Marinding (eks: Desa Kandora) Kecamatan Mengkendek Tana Toraja merupakan UMKM yang memproduksi kripik keladi. Dalam proses penjualan UMKM Kripik Salongge masih menggunakan cara konvensional yaitu dengan memasarkan menggunakan metode promosi dari Rumah ke Rumah. Hal ini dipandang belum cukup untuk membuat penjualan kopi ini meningkat, sehingga diperlukan cara lain untuk melakukan Teknik penjualan. Pada pengabdian ini, kami sebagai Tim Pengabdi akan melakukan pelatihan kepada karyawan UMKM Kripik Salongge untuk memasarkan produk mereka dengan menerapkan teknologi E-Commerce untuk proses penjualan produk mereka. Hal ini bertjuan untuk meningkatkan daya jual kripik keladi UMKM Kripik Salongge. Hasil pengabdian ini adalah adanya pemahaman kepada admin om radja terkait pemasaran online berbasis marketplace tokopedia hal ini ditunjukan dengan keberhasilan membuat profil usaha pada platform tokopedia. Kemudian pengabdian ini juga menghasilkan modul pemasaran online menggunakan platform tokopedia yang telah diserahkan kepada admin UMKM Kripik Salongge.


Keywords



  
  

Full Text:

PDF
  

Article Metrics

Abstract view: 266 times
PDF view: 174 times
     

Digital Object Identifier

doi  https://doi.org/10.33096/ilkomas.v3i1.1089
  

Cite

References


Amelia, R. (2018) Sistem Informasi Penjualan Oleh-Oleh Menggunakan Metode Customer Relationship Management (Studi Kasus : Toko Keripik Lampung). Universitas Teknokrat Indonesia.

Dewi, V. S. et al. (2021) Pemanfaatan Pisang Kapasan Sebagai Produk Olahan Kripik Dalam Upaya Peningkatan Perekonomian Masyarakat, Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat, 4(1), pp. 16891699.

Fitriyah, F., Priminingtyas, D. N. and Retnoningsih, D. (2020) Penerapan Target Costing dalam Upaya Efisiensi Biaya Produksi Keripik Apel di UD Ramayana Agro Mandiri Kota Batu Berdasarkan Sistem Penjualan Online dan Offline, Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 4(1), pp. 97110. doi: 10.21776/ub.jepa.2020.004.01.10.

Handayani, S. and Irawati, L. (2017) Implementasi Program One Village One Product (OVOP) dalam Peningkatan Pendapatan UMKM Klaster Keripik Pisang di Kota Bandar Lampung, in Prosiding Seminar Nasional Pengembangan Teknologi Pertanian. Lampung, pp. 275284.

Hasibuan, R. P. et al. (2020) Pemberdayaan Produk Usaha Mikro Kripik Singkong Maju Jaya Kota Batam, Jurnal ABDIKMAS UKK, 1(1), pp. 4953.

Irawan, H. and Rizalul Akram (2017) Penerapan E-commerce Berbasis Website Untuk Meningkatkan Pangsa Pasar Penjualan Kripik UD Aduhai Gampong Karangnyar Kecamatan Langsa Baro Kota Langsa, in Seminar Nasional Teknik Industri [SNTI2017], pp. 148153.

Kholifah, E. A. N. and Firmansyah, I. D. (2020) Accounting Is Monster: Kesiapan UMKM Keripik Muris Dalam Menerapkan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK-EMKM, Journal of Accounting and Financial Issue, 1(2).

Kurniawan, S. (2018) Analisis Pengembangan Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Omset Penjualan Keripik Pisang Perspektif Ekonomi Islam (Studi Pada UMKM Keripik Pisang Jl. Pagar Alam Gang PU Kelurahan Segala Mider, Kota Bandar Lampung).

Noor, A. S. and Lestari, B. (2019) Penyuluhan Strategi Pemasaran Dalam Hal Penjualan Kripik Singkong di Kecamatan Banjarmasin Utara, in Prosiding Hasil-Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, pp. 671678.

Putri, N. T. (2016) Peningkatan Penjualan CV Keripik Balado Mahkota Dengan Merancang Sistem Informasi Pemasaran dan Penjualan Berbasis E- Commerce, Warta Pengabdian Andalas, 23(4).

Utama, D. M. and Baroto, T. (2020) Program Kemitraan Masyarakat Industri Keripik Tempe Desa Bakalan Krajan Kecamatan Sukun, Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, 8(2), pp. 171178.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Ilmu Komputer untuk Masyarakat diindeks oleh

ROAD_logo Google_Scholar_logo garuda_logo


Ilmu Komputer untuk Masyarakat
e-ISSN 2721-1282
Diterbitkan oleh  Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Muslim Indonesia
Website :  https://jurnal.fikom.umi.ac.id/index.php/ILKOMAS/
Email : ilkomas@umi.ac.id

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0