Perancangan Alat Penetas Telur Ayam Berbasis Arduino Uno


Yusrizal Damri(1*); Tasrif Hasanuddin(2); Abdul Rachman Manga’(3);

(1) Universitas Muslim Indonesia
(2) Universitas Muslim Indonesia
(3) Universitas Muslim Indonesia
(*) Corresponding Author

  

Abstract


Ayam telah menjadi salah satu hewan ternak paling penting di seluruh dunia,memberikan kontribusi signifikan terhadap peternakan dan kesejahtraan manusia.artikel ini menyajikan tinjauan tentang peran ayam dalam peternakan,termasuk produksi daging,telur,dan bahan baku lainnya. Selain itu,kami menyoroti manfaat ekonomi dan sosial yang di hasilkan oleh industri ayam,seperti menciptakan lapangan kerja dan meningkatkan pendapatan peternak.kami juga membahas isu-isu kesejahtraan ayam dan upaya-upaya untuk meningkatkan standar kesejahtraan dalam praktik peternakan modern.Saat ini, metode  alat penetas telur ayam berbasis Arduino Uno dengan pemanas lampu pijar,dan sensor TMP36 untuk memastikan stabilitas suhu dan efesian dalam proses penetasan. Alat penetas telur ayam ini dirancang untuk meningkatkan efisiensi dan keberhasilan proses penetasan, Sistem menggunakan Arduino Uno sebagai otak utama, sensor TMP36 untuk mengukur suhu dan lampu pijar sebagai alat untuk menambah suhu dalam box penetas telur. Pengujian ini menunjukkan bahwa sistem mampu menjaga suhu dan kelembaban dalam rentang optimal untuk pertumnuhan embrio telur ayam. Dengan demikian, alat ini dapat menjadi solusi yang efektif bagi peternak skala kecil dan menengah

Keywords


Telur Ayam; Arduino Uno; Suhu; Sensor TMP36

  
  

Full Text:

PDF
  

Article Metrics

Abstract view: 8 times
PDF view: 4 times
     

Digital Object Identifier

doi  https://doi.org/10.33096/linier.v2i1.2794
  

Cite

References


K. Adriansyah, E. Permata, and B. D. Cahyono, “Prototype Penetas Telur Ayam Kampung Menggunakan Arduino Nano V3.0 ATmega328,” Avitec, vol. 5, no. 2, p. 97, 2023, doi: 10.28989/avitec.v5i2.1672.

Febrian, A. P. Aullia, F. D. Faridhi, and Paduloh, “Perancangan Sistem Pintu Otomatis Pada Warehouse Berbasis Arduino Dengan Menggunakan Sensor IR,” HUMANITIS: Jurnal Humaniora, Sosial dan Bisnis, vol. 3, no. 3, pp. 424–432, Mar. 2025.

U. A. Pringsewu, “Volume 5 Issue 1 Aisyah Journal of Informatics and Electrical Engineering Inkubaktor Penetas Telur Otomatis Berbasis Fuzzy Logic Control Pada Aisyah Journal of Informatics and Electrical Engineering Aisyah Journal of Informatics and Electrical Engineering,” vol. 5, no. 1, pp. 67–75, 2021.

I. Aditia, R. Ilham, and J. P. Sembiring, “Penetas Telur Otomatis Berbasis Arduino dengan Menggunakan Sensor DHT11,” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kendali dan Listrik, vol. 3, no. 1, pp. 113–119, 2022.

D. Indra, T. Hasanuddin, R. Satra, and N. R. Wibowo, “Eggs Detection Using Otsu Thresholding Method,” Proceedings - 2nd East Indonesia Conference on Computer and Information Technology: Internet of Things for Industry, EIConCIT 2018, no. 2, pp. 10–13, 2018, doi: 10.1109/EIConCIT.2018.8878517.

S. Mukhlis and R. Puspasari, “Perancangan Alat Penetasan Telur Otomatis Menggunakan Bluetooth Berbasis Arduino Uno,” Jurnal Rekayasa Sistem, vol. 1, no. 3, pp. 1202–1213, Sep. 2023.

R. A. Pratama and I. Permana, “Simulasi Permodelan Menggunakan Sensor Suhu Berbasis Arduino,” Edu Elektrika Journal, vol. 10, no. 1, pp. 7–12, 2021.

A. Baiquni et al., “Design of Detecting and Sorting Equipment for Egg Quality Based on Arduino Uno Microcontroller Program Studi Teknik Informatika , Universitas Darussalam Gontor Pendahuluan Dalam proses pengolahan yang ada didalam industri saat ini secara bertahap berkemba,” vol. 04, no. 01, pp. 41–52, 2020.

Y. D. A. Putra and C. Sari, “Pengaplikasian Sensor DHT22 Berbasis Arduino Sebagai Penetas Telur Ayam Kampung,” Jurnal ELECTRA : Electrical Engineering Articles, vol. 2, no. 2, pp. 42–48, Mar. 2022.

M. R. Wirajaya, S. Abdussamad, and I. Z. Nasibu, “Rancang Bangun Mesin Penetas Telur Otomatis Menggunakan Mikrokontroler Arduino UNO,” Jambura Journal of Electrical and Electronics Engineering, vol. 2, no. 1, pp. 24–29, Jan. 2020.

F. Sugara, Karsid, and B. Khoerun, “Mesin Penetas Telur Bebek Otomatis Berbasis Arduino UNO,” JURNAL REKAYASA ENERGI, vol. 2, no. 1, pp. 50–56, Jun. 2023, doi: 10.31884/jre.v2i1.31.

M. Sari and A. Asmendri, “Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA,” Nat Sci (Irvine), vol. 6, no. 1, pp. 41–53, 2020, doi: 10.15548/nsc.v6i1.1555.

K. Surya et al., “Simulasi Penerapan Sensor TMP 36 , Buzzer Dan LED Sebagai Indikator Pendeteksi Suhu Batas Aman Pada Baterai Kendaraan Listrik Vehicle atau Penggunaan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai sebagai kendaraan “ Perancangan Sistem Data Logger Temperatur,” vol. 2, no. 2, pp. 253–261, 2024.

D. Almanda and R. Kartono, “Analisi Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Menggunakan Sistem Distribusi Air di P.T. Astra Honda Motor Plant 5 Karawang,” RESISTOR (elektRonika kEndali telekomunikaSI tenaga liSTrik kOmputeR), vol. 3, no. 1, p. 1, 2020, doi: 10.24853/resistor.3.1.1-8.

M. A. Zahwa et al., “Adaptor Mesin Pencacah Sampah Plastik,” Community Services and Social Work Bulletin, vol. 1, no. 1, p. 39, 2022, doi: 10.31000/cswb.v1i1.5730.

A. E. , D. Imam Muammarul, “Pengendalian Suhu Air Menggunakan Sensor Suhu Ds18B20,” Jurnal J-Ensitec, vol. 06, no. 1, pp. 347–352, 2019.

A. A. Latif, “Analisis Cara Kerja Mikrokontroler Arduino Uno dan Sensor Ultrasonik untuk Perancangan Smart Jacket Sebagai Penerapan Physical Distancing,” Penulisan Ilmiah, vol. 1, no. 1, pp. 18–21, 2020, doi: 10.13140/RG.2.2.28580.91526.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Yusrizal Damri, Tasrif Hasanuddin, Abdul Rachman Manga’

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.




Literatur Informatika dan Komputer

Diterbitkan oleh  Fakultas Ilmu Komputer
Website :  https://jurnal.fikom.umi.ac.id/index.php/LINIER/
Email : linier@umi.ac.id

 This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0