Optimasi Web Sumber Daya Lokal untuk Pengembangan Potensi Desa pada Lembang Marinding Desa Kandora Kecamatan Mangkedek Kab. Tana Toraja


Purnawansyah Purnawansyah(1); Lilis Nur Hayati(2*); Muhammad Ikhsan Supriyadi(3); Resky Anugrah(4); Munawir Nasir Hamzah(5);

(1) Universitas Muslim Indonesia
(2) Universitas Muslim Indonesia
(3) Universitas Muslim Indonesia
(4) Universitas Muslim Indonesia
(5) Universitas Muslim Indonesia
(*) Corresponding Author

  

Abstract


Optimalisasi pemanfaatan potensi lokal merupakan salah satu langkah selanjutnya dalam keswadayaan masyarakat yang memanfaatkan potensi dan sumber daya lokal. Potensi tersebut meliputi semua potensi yang ada seperti sumber daya alam, sumber daya manusia, sumber daya sosial. Salah satu bentuk optimalisasi pemanfaatan potensi lokal dalam memberdayakan ekonomi masyarakat adalah melalui pemanfaatan potensi sumber daya manusia. Optimalisasi, merupakan usaha untuk memberdayakan segala sumber daya yang ada baik itu sumber daya manusia atau sumber daya alam agar dapat berjalan secara optimal optimalisasi adalah suatu usaha atau upaya untuk memaksimalkan segala sumber daya agar bisa berjalan dengan optimal untuk mencapai suatu tujuan.
Uraian tugas dan fungsi dari tata usaha kepemerintahan dalam kantor Lembang Marinding Desa Kandora adalah mengurusi masalah Sumber Daya Lokal untuk Pengembangan Potensi Desa rangkaian pelaksanaan kegiatan perlu adanya Sistem informasi Pengolahan Data yang mendukung dan dapat mengoptimalkan pelayanan. Solusi yang diusulkan, Memberikan Optimalisasi Web Sumber Daya Lokal untuk Pengembangan Potensi Desa pada Lembang Marinding ext Desa Kandora Kecamatan Mangkedek Tana Toraja.
Target dalam pelaksanaaan PkM Lektor Fakultas Ilmu Komputer UMI sehubungan dengan bagaimana Optimalisasi Web Sumber Daya Lokal untuk Pengembangan Potensi Desa dengan mefasilitasi dengan penyuluhan, simulasi dan pelatihan bagi para aparatur desa dengan mewujutkan, pengelolaan administrasi yang lebih baik berbasis digital serta meningkatnya kemampuan dan keterampilan aparatur desa di desa dan Perangkat Desa mendapatkan modul Optimalisasi Web Sumber Daya Lokal untuk Pengembangan Potensi Desa, Perangkat desa terampil dalam menjalankan Web Sumber Daya Lokal untuk Pengembangan Potensi Desa.


Keywords


Optimalisasi; Potensi; Sumber Daya; Desa; Web

  
  

Full Text:

PDF
  

Article Metrics

Abstract view: 437 times
PDF view: 282 times
     

Digital Object Identifier

doi  https://doi.org/10.33096/ilkomas.v2i2.1074
  

Cite

References


Maksudin. Strategi Pengembangan Potensi Dan Program Desa Binaan/Mitra (2001)

Abdurrokhman. Pengembangan Potensi Desa (Widyaiswara diklat Kabupaten Banyumas. 2014).

Mustangin, dkk. 2017. Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Potensi Lokal Melalui Program Desa Wisata Di Desa Bumiaji, dalam Jurnal Pemikiran dan Penelitian Sosiologi, Vol. 2 No. 1.

Undang-undang No.6 Tahun 2014. Desa

Ahmad Soleh, Strategi Pengembangan Potensi Desa. Februari 2017 Vol.5 No.1

Eka Safitri, Optimalisasi Pemanfaatan Potensi Lokal Dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Di Desa Sukamulya Kecamatan Banyumas Kabupaten Pringsewu (fakultas dakwah dan ilmu komunikasi universitas islam negri raden intan lampung, 2018)

Sari, U. N., Kahar, S., & Laila A.N. (2014). Aplikasi Sistem Informasi Geografis Identifikasi Persebaran Potensi Daerah Berbasis Web. Jurnal Geodesi Undip. 11(3).

Bawono, Icuk R, E. S. (2019). Optimalisasi Potensi Desa di Indonesia. PT Grasindo.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2006 tentang Pedoman Administrasi Desa

Pratama IPAE. 2014. Sistem Informasi dan Implementasinya. Bandung: Informatika.

Handayani, L. G., Piarsa, I. N., & Wibawa, K. S. (2015, Agustus). Sistem Informasi Geografis Pemetaan Jalan Desa Berbasis Web, Vi.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Ilmu Komputer untuk Masyarakat diindeks oleh

ROAD_logo Google_Scholar_logo garuda_logo


Ilmu Komputer untuk Masyarakat
e-ISSN 2721-1282
Diterbitkan oleh  Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Muslim Indonesia
Website :  https://jurnal.fikom.umi.ac.id/index.php/ILKOMAS/
Email : ilkomas@umi.ac.id

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0