Implementasi dan Pendampingan Penggunaan Sistem Informasi Manajemen Inventaris HT Berbasis Web pada Polres Binjai
Muhammad Randy Fachrezi(1); Hafiz Aryanda(2*); Aidil Halim Lubis(3);
(1) North Sumatra State Islamic University
(2) North Sumatra State Islamic University
(3) North Sumatra State Islamic University
(*) Corresponding Author
AbstractPencatatan inventaris Handy Talkie (HT) secara manual di SITIPOL Polres Binjai menimbulkan permasalahan inkonsistensi data, duplikasi input, dan lambatnya proses administrasi. Pengabdian ini bertujuan membangun sistem informasi berbasis web yang mengintegrasikan seluruh proses pengelolaan inventaris HT. Metode pengembangan meliputi analisis kebutuhan perangkat lunak, perancangan sistem dengan Use Case dan Entity Relationship Diagram (ERD), serta implementasi menggunakan teknologi PHP, MySQL, HTML, CSS, dan Laragon. Sistem yang dihasilkan menyediakan fitur pengelolaan data terpusat, automasi serah terima dan pengembalian, monitoring perbaikan, serta generate laporan PDF instant. Pengujian black box terhadap 13 fitur utama menunjukkan seluruh fungsi berjalan valid. Sistem berhasil mengeliminasi duplikasi data, meningkatkan akurasi, dan mendapat respon positif dari mitra sebagai solusi digitalisasi pengelolaan aset komunikasi.
Keywords(Inventaris Handy Talkie (HT); Sistem Informasi Berbasis Web; PHP Dan MySql; Digitalisasi Pengelolaan Aset; Validasi Fitur)
|
Full Text:PDF |
Article MetricsAbstract view: 7 timesPDF view: 3 times |
Digital Object Identifier https://doi.org/10.33096/ilkomas.v6i2.3198
|
Cite |
References
A. Asari et al., KOMUNIKASI DIGITAL. Malang: Penerbit Lakeisha, 2023.
F. Ilmawan, I. Safitri, and A. Ramadhanu, “Implementasi Extreme Learning Machine Untuk Menentukan Klasifikasi Alat Komunikasi,” J. Inform. Teknol. dan Sains, vol. 7, no. 3, pp. 1304–1309, 2025, doi: 10.51401/jinteks.v7i3.6027.
PolresBinjai, “Profil Polres Binjai: Sebuah Tinjauan Menyeluruh,” polresbinjai.org. [Online]. Available: https://polresbinjai.org/profil-polresbinjai-sebuah-tinjauan-menyeluruh/
N. S. Furqoon and A. Akbargozali, “Kacangngoding: Ruang Ht: Aplikasi Monitoring Handy Talkie Berbasis Web Untuk Ssc Ict Mor Ii Palembang,” Appl. Sci., vol. 7, no. 6, pp. 1–8, 2021.
I. K. A. Darmika, R. Hadi, and P. P. Yudiastra, “Perancangan Sistem Informasi Penyewaan Handy Talkie Berbasis Web Pada Sewa HT Denpasar,” Semin. Has. Penelit. Inform. dan Komput. (SPINTER)| Inst. Teknol. dan Bisnis STIKOM Bali, vol. 1, no. 2, pp. 676–681, 2024.
D. Aryanta, L. Lidyawati, and M. E. Akmal, “Antena J-Pole Berbahan Aluminium Rod pada Komunikasi Handy Talk,” ELKOMIKA, vol. 6, no. 3, pp. 167–186, 2018, doi: http://dx.doi.org/10.26760/elkomika.v6i3.367.
H. A. Kartika, “Perancangan Sistem Penerima Komunikasi Radio Menggunakan Ht Berbasis Gnu Radio,” Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Pekanbaru, 2022.
A. S. Simangunsong, I. A. Salamah, M. S. Situmorang, T. Darmansah, I. Negeri, and S. Utara, “Peran Manajemen Kearsipan Dalam Pengelolaan Tata Persuratan,” Socius J. Penelit. Ilmu-Ilmu Sos., vol. 1, no. 10, pp. 267–272, 2024. doi: https://doi.org/10.5281/zenodo.11238918
I. R. Mukhlis et al., Buku Ajar Pemrograman Web 1. Surabaya: PT.SONPEDIA.COM, 2023.
Wahyudi, Pemrograman Web Html Dan CSS. Padang, 2022.
Rina Noviana, “Pembuatan Aplikasi Penjualan Berbasis Web Monja Store Menggunakan Php Dan Mysql,” J. Tek. dan Sci., vol. 1, no. 2, pp. 112–124, 2022, doi: 10.56127/jts.v1i2.128.
R. Andarsyah, C. Y. Pratama, and H. D. Kishendrian, “Implementasi Code Coveragepada Chatbottelegram Sebagai Media Alternatif Sistem InformasI,” J. Tek. Inform., vol. 14, no. 2, pp. 112–117, 2022.
D. Remawati, Buku ajar. web jsp dengan database mysql. Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat universitas Dian Nuswantoro Semarang 2021.
T. Arianti, A. Fa, S. Adam, and M. Wulandari, “Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Diagram Uml ( Unified Modelling Language ) Library Application System Design Using Unified Modelling Language ( Uml ),” vol. 1, no. 1, pp. 19–25, 2022.
R. A. Putri, Buku Ajar Basis Data. Medan: CV. MEDIA SAINS INDONESIA, 2022.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Ilmu Komputer untuk Masyarakat diindeks oleh
Ilmu Komputer untuk Masyarakat
e-ISSN 2721-1282
Diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Muslim Indonesia
Website : https://jurnal.fikom.umi.ac.id/index.php/ILKOMAS/
Email : ilkomas@umi.ac.id
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0

