PEMANFAATAN GOOGLE MAPS API DALAM PENGEMBANGAN MEDIA INFORMASI PASAR MALAM DI KOTA SAMARINDA


Ummul Hairah(1*); Edy Budiman(2);

(1) Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Mulawarman
(2) Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Mulawarman
(*) Corresponding Author

  

Abstract


Pasar malam di kota Samarinda adalah salah satu kegiatan unik dan jarang dijumpai di kota lain. Aktifitas pasar malam di kota Samarinda merupakan alternatif perbelanjaan dan telah menjadi kebutuhan masyarakat Samarinda. Tujuan penelitian ini mengembangkan media informasi yang dapat memberikan informasi secara update seputar pasar malam, informasi jadwal, nama jalan (tempat pasar malam), rute dan jarak dari posisi pengguna dengan memanfaatkan fasilitas Google Maps API. Tahap pengumpulan data dilakukan secara observasi dan survey. Untuk proses pengembangan perangkat lunak menggunakan model inkremental, sedangkan perancangan sistem menggunakan model diagram aliran data (DAD). Metode pengujian sistem menggunakan metode validasi dan verifikasi (V dan V) dengan menerapkan serangkaian pengujian black box terhadap beberapa kebutuhan sistem. Hasil penelitian yang diperoleh berupa produk perangkat lunak yang berisi informasi kegiatan pasar malam yang dapat memudahkan masyarakat dalam mengakses segala aktivitas dan informasi pasar malam di kota Samarinda.


Keywords


informasi; maps API; pasar malam; Samarinda

  
     

Article Metrics

Abstract view: 1523 times
PDF (Bahasa Indonesia) view: 887 times
     

Digital Object Identifier

doi  https://doi.org/10.33096/ilkom.v9i1.104.9-16
  

Cite

References


Aditya, T. 2009. Perencanaan dan penyelesaian masalah infrastruktur perkotaan melalui integrasi sig kolaboratif dan sig partisipasi publik. Jurnal ilmiah geomatika, 15(1).

Budiman E. 2015. Pemanfaatan Tool Mit App Inventor Dalam Pengembangan Sistem Informasi Objek Wisata Berbasis Mobile : Study Kasus Objek Wisata Di Kota Samarinda. ILKOM Jurnal Ilmiah 7(1), 59-67.

Budiman, E. 2016. Pemanfaatan Teknologi Location Based Service Dalam Pengembangan Aplikasi Profil Kampus Universitas Mulawarman Berbasis Mobile. ILKOM Jurnal Ilmiah, 8(3), 137-144.

Cornel Dimas SK. 2015. inilah-sejarah-pasar-malam-kota-tepian. liputan khusus.tribunkaltim.co, Samarinda. http://kaltim.tribunnews.com/2015/09/14/inilah-sejarah-pasar-malam-kota-tepian. Diakses Jumat, 6 Januari 2017.

Samarinda, B. P. S. 2015. Samarinda Dalam Angka 2015. Samarinda: BPS.

Pressman, R. S. 2005. Software engineering: a practitioner's approach. Palgrave macmillan.

Al fatta, Hanif. 2007. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Ummul Hairah, Edy Budiman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.