PENERAPAN METODE TOPSIS UNTUK SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELUARGA MISKIN PADA DESA PANCA KARSA II
Irvan Muzakkir(1*);
(1) Universitas Ichsan Gorontalo
(*) Corresponding Author
AbstractMenentukan keluarga miskin adalah salah satu upaya pemerintah untuk melakukan intervensi pembangunan dalam bentuk bantuan terhadap keluarga miskin. Tepat sasaran adalah suatu keharusan sehingga benar-benar dapat berdaya guna bagi yang membutuhkan. Perkembangan penduduk Desa Panca Karsa II rata-rata 2% pertahun, sedangkan angka kelahiran dan kematian rata-rata 1% pertahun. Mayoritas mata pencaharian penduduk adalah petani dan buruh tani. Hal ini disebabkan karena sudah turun temurun dan juga minimnya tingkat pendidikan. Model yang digunakan dalam sistem pendukung keputusan ini adalah FMADM dengan menggunakan Metode TOPSIS. Metode TOPSIS tersebut, diharapkan penilaian akan lebih tepat karena didasarkan pada nilai kriteria dan bobot yang sudah ditentukan sehingga akan mendapatkan hasil yang lebih akurat. Untuk itu peneliti mencoba membantu permasalahan tersebut di atas dengan membuatkan suatu sistem pendukung keputusan menggunakan Bahasa Pemrograman PHP dengan Database MySQL, sehingga Penerapan Metode TOPSIS untuk sistem ini dapat memberikan hasil yang maksimal dalam hal pengambilan keputusan. KeywordsKeluarga Miskin; FMADM;TOPSIS
|
Full Text:PDF |
Article MetricsAbstract view: 7321 timesPDF view: 5525 times |
Digital Object Identifierhttps://doi.org/10.33096/ilkom.v9i3.156.274-281 |
Cite |
References
Rianto. 2008. Sistem pendukung keputusan penentuan keluarga miskin untuk prioritas penerima bantuan menggunakan metode analytic hierarchy process :: Studi kasus Pedukuhan Bulu RT 07, Trimulyo, Jetis, Bantul. Yogyakarta : Universitas Gadja Mada
Profil Desa. 2016. Desa Panca Karsa II Kecamatan Taluditi Kabupaten Pohuwato
Atmaja, Zenna dkk. 2012.Sistem Pendukung Keputusan Penentu Keluarga Miskin Metode AHP Berbasis Web Dinamis Study Kasus Kelurahan Ketaon, Banyudono, Boyolali. Jurnal TIKomSiN ISSN : 2338-4018
Vercellis, Carlo. 2009. Business Intelligence: Datamining and Optimization For Decision Making. Chichester : Jhon Wiley & Sons
Kusumadewi, S., Hartati, S., Harjoko, A., Wardoyo, R. 2006. Fuzzy Multi Atribut Decision Making (FUZZY MADM), Graha Ilmu, Yogyakarta
Dinas Sosial Kabupaten Pohuwato. 2016. Kriteria Keluarga Miskin. Pohuwato
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Irvan Muzakkir
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.